Mungkin aku tidak sebaik mereka
Aku juga tidak semulia mereka
Bahkan aku juga tidak akan seberuntung mereka
Beryanyi dengan ceria
Becanda dengan riang gembira
Situs ini dibuat hari Senen Tanggal 10 Januari 2011 di Wonocolo 2/7 Surabaya untuk menuangkan dan mengekspresikan perasaan jiwa